Home » , , , , » Clean Memory Software atasi lag

Clean Memory Software atasi lag

pernah mengalami kompi lag atau lambat berjalan pasti kesel banget rasanya,, masalah komputer lag salah satunya mungkin dikarenakan data data yang tertinggal di dalam memory komputer, atau anda banyak membuka aplikasi sehingga penggunaan RAM menjadi berlebih.
Clean Memory ini sangat sederhana dan mudah digunakan. Anda tidak harus bersusah payah mengoperasikannya dengan tidak membutuhkan banyak campur tangan pengguna.
Seperti layaknya program serupa, Clean Memory berusaha meningkatkan performa sistem Anda dengan membersihkan memori yang sudah lama tidak dipergunakan. Dengan asumsi ini, seharusnya kecepatan semua hal pada komputer Anda, dimulai launch program, menyimpan data dan dokumen hingga melakukan task yang kompleks seperti 3D rendering menjadi meningkat alias lebih cepat. akan tetapi, ada notifikasi bahwa memori Windows 2000 dan Windows XP Anda telah dibersihkan dengan begitu baik.
Setelah pemakaian Clean Memory ini kecepatan bisa kembali ke tingkat kecepatan biasa setelah pembersihan selesai, hal positif yang dapat Anda rasakan adalah kita tidak akan mengalami masalah stabilitas meskipun kita mencoba membersihkan semua memori yang kita miliki.
Mesin yang sedang menurun performanya dengan sistem operasi yang kurang efisien dan lebih kuno akan menampilkan tanda bahwa komputer Anda telah ditingkatkan.
Anda patut mencobanya sendiri untuk merasakan pengalaman langsung dengan Clean memory ini. Klik DISINI untuk mengunduh
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Gerbang Mini

4 komentar:

BRI Jakarta Veteran mengatakan...

wah menarik nih sahabat, ijin download & makasih atas sharingnya. Salam

Kka ardian mengatakan...

@BRI Jakarta Veteran ya gan sama sama, moga manfaat yah

surya mengatakan...

wah lg butuh banget ketemu juga , makasih untuk sharenya , download dulu ah..

Kka ardian mengatakan...

@surya silahkan gan, oh iya tiap kali icon di taksbar berwarna kuning memory di clean lagi ya gan agar berwarna hijau lagi

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Jendela Mini - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger